Beranda

 

Kue Lebaran

Kue lebaran adalah nama yang digunakan dalam penyambutan saat datang nya Hari Raya Idul Fitri . Yang biasa disebut dengan kue kering, kini sudah berganti nama menjadi kue lebaran.
Kue ini bertekstur keras tetapi renyah yang memiliki kadar air yang sangat rendah karena di buat  dengan cara di oven. Kue kering punya daya tahan yang cukup lama. Bahan yang umum nya di gunakan adalah :
- Tepung Beras
- Tepung Ketan
-Tepung Terigu
- Atau pun sagu
Kue kering tercipta dari kejelian produsen makanan ringan dalam menangkap kejenuhan pasar terhadap kue kering yang beredar di masyarakat saat ini. Mereka menciptakan Variasi-variasi baru dalam hal mengolahnya, dengan variasi cetakan kue kering lalu di atasnya diolesi/di glasur dengan olahan gula dan coklat putih yang telah di warnai.